Sabtu, 10 Oktober 2009

PIECES


Kebutuhan nonfunctional yang telah diuraikan di atas dapat dirangkum dalam tabel di bawah ini, dengan klasifikasi PIECES framework:

Jenis Kebutuhan
Non-functional Penjelasan
Kinerja (Performance) - Pekerjaan diharapkan dapat diselesaikan lebih cepat, sehingga dapat meningkatkan troughput sistem. Peningkatan yang terjadi besarnya sesuai dengan jenis prosesnya, seperti dengan yang dijelaskan dalam System Improvement Objective.

Informasi (Information) - Data terintegrasi (terutama integrasi antara data pegawai Fasilkom UI Salemba dan Fasilkom UI Depok)
- Mencegah terjadinya redundancy data.
- Sebagian data (data yang berkaitan dengan keuangan) dalam sistem ini dapat diakses oleh sistem bagian keuangan sebagai eksternal sistem.
- Data harus akurat, yaitu dengan meminimalisasi kesalahan pencatatan data.
- Data harus konsisten.
Segi Ekonomi (Economic) - Mengurangi biaya transportasi untuk melaporkan absensi pegawai di Fasilkom UI Salemba.
- Biaya yang dibutuhkan untuk pengembangan sistem tidak melebihi budget yang sudah ditentukan.
Pengontrolan Sistem (Control) - Mengotentikasi user yang boleh menggunakan sistem sesuai dengan jabatannya.
- Membuat log dari setiap aktivitas user.
- Memiliki backup data, sehingga sistem lebih reliable.
- Meningkatkan keamanan data, terutama data-data yang bersifat confidential.
Efisiensi Sistem (Eficiency) - Mengurangi duplikasi pemberian tanda tangan pihak eksekutif (atasan pegawai) dalam pemberian uang lembur .
Pelayanan Sistem (Service) - Memberikan data-data yang akurat dan lengkap untuk pengambilan keputusan pihak eksekutif.
- Data yang ditampilkan harus mudah dibaca dan terstruktur.
- Sistem harus user friendly (menggunakan GUI).

0 komentar:

Labels

 

Copyright 2018 All Rights Reserved @ Sistem Informasi|Fasilkom Unsri| Mkom Budi Luhur |