Selasa, 22 Juni 2010

SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI YANKES DI RUMAH SAKIT


4 Pertanyaan dasar dalam merancang SIRS

Apa fungsi utama RS? Layanan kesehatan
Apa sasaran utama dari fungsi RS? Pasien alias masyarakat
Dukungan operasional yg dibutuhkan? SDM, fasilitas, keuangan
Sistem apa yg dibutuhkan? Tergantung dari SI yang terkait aktivitas/fungsi bisnis RS

Berbagai indikator yg menunjukkan utilisasi yankes di RS:
1.Pelayanan Rawat Jalan:
Rata-rata kunjungan ke poliklinik per hari
Rata-rata kunjungan pasien baru ke poliklinik per hari
Rasio kunjungan pasien baru thd total kunjungan
Persentase pelayanan spesialistik
Rasio kunjungan pasien thd tenaga perawat
Rasio pasien thd penduduk

2.Pelayanan Rawat Inap
Bed Occupancy Rate : hari perawatan/(TT x hari buka)
Bed Turn Over:pasien keluar/TT
Length of Stay: hari perawatan/pasien keluar
Turn Over Interval: (TT x hari buka)-hari perawatan/pasien keluar
Net Death rate: pasien yg meninggal>48 jam/pasien keluar
Gross Death rate: pasien meninggal<48 jam/pasien keluar
Nosocomial Infection Rate: pasien yg terkena nosokomial/pasien keluar
Rasio hari perawatan thd tenaga perawat: hari perawatan/perawat di rawat inap
Rasio pasien rawat inap thd penduduk: pasien rawat inap/jml penduduk

3.Pelayanan IGD
Rata-rata pasien IGD per hari
Angka kematian pasien IGD
Rasio pasien IGD thd tenaga perawat

4.Pelayanan Rujukan
Persentase pasien rujukan rawat jalan
Persentase pasien rujukan rawat inap
Persentase pasien rawat jalan yg dirujuk
Persentase pasien rawat inap yg dirujuk

5.Pelayanan Bedah
Rata-rata operasi per hari
Persentase operasi darurat
Post Operative Death Rate
Post Operative Infection Rate
Anestesi Death Rate
Pre Operative Length of Stay
Rasio hari perawatan bedah thd tenaga perawat

6.Pelayanan Persalinan
Rata-rata persalinan per hari
Maternal Death Rate
Infant Mortality Rate
Perinatal Death Rate
Sectio Caesarea Rate
Rasio persalinan thd tenaga bidan

7.Pelayanan Penunjang Medik
Radiologi:
Rata-rata pemeriksaan per hari
Persentase pemeriksaan thorax
Persentase pemeriksaan tanpa kelainan
Persentase pemeriksaan dari luar RS
Rasio pemakaian bahan thd pemeriksaan
Laboratorium:
Rata-rata pemeriksaan per hari
Persentase pemeriksaan rutin
Persentase pemeriksaan tanpa kelainan
Persentase pemeriksaan dari luar RS
Rasio pemakaian bahan thd pemeriksaan

8.Pelayanan Penunjang Non Medik
Ambulans:
Jumlah pelayanan ambulans
Index cost ambulance
Laundry:
Rasio banyaknya cucian thd pasien rawat inap
Index cost
Gizi:
Persentase penyediaan makanan khusus bagi pasien rawat inap

KEPENTINGAN SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI

1. Era Rumah sakit Milik Pemodal.
2. Era Swadana Rumah Sakit Pemerintah.
3. Kebutuhan dan Tingkat Kritis Masyarakat yang meningkat.
4. Era Globalisasi dan banyaknya Sumber Informasi yang dapat dipilih.

SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI RS:
“Sistem informasi yang membantu pelaksanaan kegiatan administrasi di RS”

CONTOH SI ADMINISTRASI

SISTEM INFORMASI REKAM MEDIK
SISTEM INFORMASI BILLING
SISTEM INFORMASI FARMASI
SISTEM INFORMASI PENGGAJIAN
SISTEM INFORMASI PELAPORAN KEUANGAN

UNIT REKAM MEDIS TERDIRI DARI:
PENGATURAN PASIEN
PENDISTRIBUSIAN BERKAS RM
Penilai KELENGKAPAN STATUS RM
PENDATAAN PENYAKIT
STATISTIK MEDIS
PETUGAS JAMINAN MUTU RM


Untuk mengetahui lebih jelasnya tentang SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI YANKES DI RUMAH SAKIT silahkan download disini

1 komentar:

Anonim mengatakan...

Hello,
Info yang bagus..
Kalau boleh, mohon dishare referensi tentang sistem informasi registrasi administrasi dalam situs ini donk..

Labels

 

Copyright 2018 All Rights Reserved @ Sistem Informasi|Fasilkom Unsri| Mkom Budi Luhur |